Jumat, 11 Mei 2018


   
   SEJARAH SINGKAT SMA NU KAPLONGAN
  SMA NU Kaplongan didirikan oleh Yayasan Darul Ma`arif  beserta H.Dedi Wahidi dan tokoh masyarakat serta para Ulama pada tahun 1995, Dengan SK :Kanwil Depdiknas Prop. Jawa Barat Nomor:  1075/102/Kep/OT/1995. SMA NU Kaplongan terletak di desa Kaplongan lor Kec.Karangampel No.28 Kabupaten Indramayu, yang turut berperan serta dalam mencerdaskan kehidupan bangsa. SMA NU Kaplongan didalam Yayasan Darul Ma`arif merupakan sekolah kedua tertua setelah SMP NU Kaplongan, yang disusul dengan SMK NU Kaplongan,TK, SD,STKIP, PonPes, SMK  NU Maritim Kaplongan.
   SMA NU Kaplongan yang terkenal dengan “Kampus Hijau” ini terakreditasi A, memiliki luas tanah 6.780 M2 yang berstatus milik yayasan, dan memiliki sarana dan prasarana yang lengkap seperti ruang laboratorium IPA, Lab. Komputer Ruanng Perpustakaan dan dilengkapi ruang baca yang memadai, internet hotspot, Lapangan olah raga  seperti Basket,Bola Voly tenis meja, Ruang pertemuan, ruang OSIS, Ruang Kesenian,Ruang BK, Masjid dan sebagainya.Sejak berdirinya tahun 1995 SMA NU Kaplongan sudah 6 kali pergantian Kepala Sekolah. Kepala sekolah I H.Dedi Wahidi, S.Pd 1995-2000,

Tidak ada komentar:

Posting Komentar